Assalamu’alaikum Wr. Wb.
Selamat kepada Para Calon Peserta/Pengamat KUPI II.
Silakan melakukan kunjungan secara berkala di www.kupi.or.id dan Medsos KUPI: Instagram & Twitter: @indonesia_kupi, dan FB @Kongres Ulama Perempuan Indonesia, untuk memastikan mendapat informasi perkembangan KUPI secara mandiri.
Tingginya anstusiasme banyak kalangan untuk hadir di KUPI II di satu sisi, sementara di sisi lain tempat dan seminar kit yang dapat disediakan panitia terbatas, kami mohon kiranya kepada semua Calon Peserta/Pengamat untuk melakukan KONFIRMASI KEHADIRAN DI KUPI-2 melalui google form:
Sampai tanggal 15 November 2022 Pukul 23.49 WIB.
Bagi Calon Peserta/Pengamat yang tidak melakukan konfirmasi, kami mohon maaf apabila pada saat kongres nanti panitia tidak dapat memberikan fasilitas sebagaimana Calon Peserta/Pengamat yang sudah melakukan konfirmasi kehadiran.
Selanjutnya, Calon Peserta/Pengamat dapat meghubungi nama-nama berikut melalui pesan WA (Tidak Telp):
1. Sari Narulita/0818-0644-9319 untuk Permohonan Surat Undangan Izin & Dukungan Lembaga/Kampus (JEPARA)
2. Neny Adamuka/0823-3712-0199 untuk Permohonan Surat Undangan Izin & Dukungan Lembaga/Kampus (SEMARANG)
3. Ida/0823-3555-5995 untuk Info Transportasi dan Akomodasi di JEPARA
Bagi yang sudah melakukan konfirmasi, tidak perlu konfirmasi ulang.